Cara mengatasi gerd kambuh sebenarnya cukup mudah. Salah satu jenis penyakit yang memang seringkali kumat dan menyerang yaitu asam lambung. Tapi cara untuk mengatasi asam lambung yang tengah naik juga bisa Anda persiapkan untuk menghindari agar nantinya penyakit tidak semakin bertambah parah.
Bagaimana Cara Mengatasi Gerd Kambuh?
Penyakit asam lambung atau juga seringkali dikenal dengan nama gerd yang membuat penderita merasa terbakar di dada oleh karena asam lambung naik ke bagian kerongkongan. Gejala penyakit asam lambung tersebut biasanya muncul setidaknya dua kali dalam satu minggu.
Penyakit yang satu ini umum menyerang siapapun tanpa pandang usia maupun jenis kelamin, baik itu anak-anak bahkan hingga mereka yang sudah dewasa. Penyakit tersebut seringkali diduga sebagai serangan jantung maupun penyakit jantung koroner, karena memang memiliki gejala yang hampir serupa dengan masalah nyeri dada.
Sekalipun tidak mematikan seperti halnya serangan jantung, penyakit gerd atau asam lambung tersebut perlu untuk ditangani supaya tidak menyebabkan adanya komplikasi. Untuk mereka yang tengah menderita asam lambung akan mengalami gejala seperti terbakar di area dada yang mana hal itu akan bertambah parah setelah berbaring atau makan.
Gejala tersebut juga sering kali disertai dengan berbagai macam keluhan gangguan sistem pencernaan lain seperti contohnya mual, bersendawa dan juga muntah. Beberapa juga disertai dengan rasa sesak nafas dan maag. Penyakit asam lambung tersebut juga bisa menyebabkan berbagai macam keluhan pada area mulut seperti contohnya mulut yang terasa asam.
Berikut ini adalah 8 cara mengatasi gerd kambuh yang bisa Anda lakukan. Antara lain yaitu:
- Jauhi makanan yang menyebabkan refluks. Cara mengatasi asam lambung yang sedang naik yaitu dengan Anda menghindari makanan-makanan tertentu yang bisa memicu terjadinya mulas seperti soda, kafein, coklat serta jus tomat, jus jeruk, bawang dan makanan yang memiliki kandungan lemak tinggi.
- Sebaiknya Anda konsumsi makanan yang memiliki kandungan banyak serat. Diketahui khasiat serat salah satunya adalah untuk membantu saluran pencernaan agar bisa bekerja dengan lebih sehat dan lancar.
- Cara mengatasi gerd kambuh yaitu atur jadwal porsi makan Anda merupakan salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi asam lambung yang naik yaitu dengan Anda menghindari makan dalam porsi yang besar sekaligus. Cobalah di sini Anda makan 5 atau 6 porsi kecil tiap harinya.
- Salah satu kebiasaan yang membuat penderita asam lambung mudah sekali kambuh yaitu mereka makan sebelum tidur. Perlu diketahui aktivitas tersebut memang kurang baik dan sering menjadi pemicu naiknya asam lambung. Sebaiknya Anda berhenti makan setidaknya dua atau tiga jam sebelum Anda tidur, sehingga di sini perut akan mempunyai kesempatan dalam mengosongkan isinya sebelum Anda tidur atau berbaring.
- Kunyah makanan secara perlahan. Cara untuk mengatasi asam lambung naik yang satu ini memang terbilang cukup mudah dan ringan, tapi sering kali disepelekan. Padahal sebenarnya tampak sangatlah baik untuk mencegah kenaikan asam lambung.
- Sebaiknya di sini Anda mulai membiasakan mengenakan pakaian longgar serta tidak ketat. Saat Anda memakai pakaian yang longgar hal itu akan membuat Anda terhindar dari resiko mengalami tekanan tambahan yang terjadi di area perut. Langkah tersebut juga dinilai jauh lebih efektif sebagai salah satu cara dalam mengatasi asam lambung yang naik.
- Atur posisi tidur Anda. Ketika Anda tidur Anda bisa menambahkan bantal di bagian kepala. Tambahan bantal bisa dilakukan supaya posisi kepala jauh lebih tinggi setidaknya 6 cm. Cara tersebut memang terbilang cukup ampuh sebagai salah satu cara dalam mengatasi asam lambung naik.
- Berhenti merokok adalah cara mengatasi gerd kambuh. Merokok memang menyebabkan banyak sekali masalah gangguan kesehatan, salah satunya yaitu memicu kenaikan asam lambung. Merokok tersebut akan mengurangi efektivitas dari otot yang mana di sini bertugas dalam menjaga asam di lambung Anda. Karena itulah sebaiknya Anda berhenti merokok agar terhindar dari kondisi perut kambuh.
Untuk Anda yang saat ini tengah menderita asam lambung atau gerd, maka untuk mengatasinya Anda bisa mengonsumsi BP British propolis yang khasiatnya sudah dikenal mampu untuk mengatasi permasalahan asam lambung tersebut. Untuk Anda yang tertarik menjadi member dari BP British Propolis, Belgie Pro, Brassic Pro, Brassic Eye, apakah Anda bisa menghubungi nomor di bawah ini:
0816625923
08122145621
Atau kota lainnya seperti yang ada di web : Britishpropolistv.com seperti bagaimana cara mengatasi asam lambung
Testimoni mengatasi gerd kambuh